BPS kota Pangkalpinang Serahkan Penghargaan atas Peringkat Pertama Pemkot Pangkalpinang dalam Sensus Penduduk Online Tahun 2020 Advetorial, Pangkalpinang|13 Agustus 20204 Oktober 2020oleh della safitri DiksiNews.com, Pangkalpinang — Badan Pusat Statistik ( BPS ) kota Pangkalpinang mengapresiasi Pemerintah kota Pangkalpinang dalam kolaborasi pelaksanaan sensus penduduk secara online